
Mr. Olympia 2025 yang diselenggarakan di Las Vegas, Nevada pada 9-12 Oktober 2025 ditutup dengan spektakuler. Di mana Derek Lunsford mengalahkan Samson Dauda untuk merebut kembali tahta Mr. Olympia.
Ajang bergengsi kali ini berhasil memecahkan rekor dengan jumlah total hadiah terbanyak mencapai $2 juta dollar untuk 11 divisi profesional. Dan di tahun ini setiap kategori menunjukkan perkembangan fisik yang luar biasa.
Mulai dari badan ‘monster’ dari kategori Men’s Open, badan seni estetika dari Classic Physique hingga keindahan bikini dari Women’s bikini. Semua divisi mewakili bentuk tubuh manusia terbaik.
Andrea Shaw meraih gelar Ms. Olympia keenamnya secara berturut-turut, mengukuhkan posisinya di antara para atlet terhebat sepanjang masa.
Ramon Rocha Queiroz merebut tahta Classic Physique yang kosong setelah Chris Bumstead mengumumkan pensiun di tahun 2024 lalu. Ryan Terry berhasil menang tiga kali berturut-turut di kelas Men’s Physique, sementara itu Keone Pearson berhasil mempertahankan gelar di kelas 212 melawan Shaun Clarida.
Berikut ini rincian lengkap hasil dan uang hadiah di semua divisi.
Pemenang Olympia 2025 :
- Men’s Open : Derek Lunsford
- Men’s 212 : Keone Pearson
- Classic Physique : Ramon Rocha Queiroz
- Men’s Physique : Ryan Terry
- Ms. Olympia : Andrea Shaw
- Women’s Figure : Rhea Gayle
- Women’s Fitness : Michelle Fredua-Mensah
- Women’s Physique : Natalia Abraham Coelho
- Women’s Wellness : Eduarda Bezerra
- Womens’s Bikini : Maureen Blanquisco
- Pro Wheelchair : James Berge
Hasil Mr. Olympia 2025
Mr. Olympia (Men’s Open)

- Pemenang : Derek Lunsford ($600,000)
- Juara Dua : Hadi Choopan ($200,000)
- Juara Tiga : Andrew Jacked ($100,000)
- Peringkat Empat : Samson Dauda ($40,000)
- Peringkat Lima : Martin Fitzwater ($30,000)
- Peringkat Enam : Nick Walker
- Peringkat Tujuh : Brandon Curry
- Peringkat Delapan : Tonio Burton
- Peringkat Sembilan : William Bonac
- Peringkat Sepuluh : Vitalii Ugolnikov
212 Olympia

- Pemenang : Keone Pearson ($50,000)
- Juara Dua : Shaun Clarida ($20,000)
- Juara Tiga : Lucas Garcia ($12,000)
- Peringkat Empat : Nihat Kaya ($7,000)
- Peringkat Lima : Courage Opara ($6,000)
- Peringkat Enam : Kerrith Bajjo
- Peringkat Tujuh : Francisco barrios Vlk
- Peringkat Delapan : Vitor Alves Porto De Oliveira
- Peringkat Sembilan : Marco Ruz
- Peringkat Sepuluh : Giuseppe Zagarella
Classic Physique

- Pemenang : Ramon Rocha Queiroz ($100,000)
- Juara Dua : Mike Sommerfeld ($40,000)
- Juara Tiga : Terrence Ruffin ($20,000)
- Peringkat Empat : Josema Munoz ($10,000)
- Peringkat Lima : Niall Darwen ($6,000)
- Peringkat Enam : Diego Galindo
- Peringkat Tujuh : Matheus Menegate
- Peringkat Delapan : Michael Daboul
- Peringkat Sembilan : Justin Badurina
- Peringkat Sepuluh : Matthew Greggo
Men’s Physique Olympia

- Pemenang : Ryan Terry ($50,000)
- Juara Dua : Ali Bilal ($20,000)
- Juara Tiga : Brandon Hendrickson ($12,000)
- Peringkat Empat : Erin Banks ($7,000)
- Peringkat Lima : Edvan Palmeira ($6,000)
- Peringkat Enam : Juxian He
- Peringkat Tujuh : Andre Deiu
- Peringkat Delapan : Jeremy Buendia
- Peringkat Sembilan : Corey Morris
- Peringkat Sepuluh : Vitor Chaves
Ms. Olympia

- Pemenang : Andrea Shaw ($50,000)
- Juara Dua : Ashley Lynette Jones ($20,000)
- Juara Tiga : Leyvina Barros ($12,000)
- Peringkat Empat : Angela Yeo ($7,000)
- Peringkat Lima : Alcione Santos Barreto ($6,000)
- Peringkat Enam : Melissa Teich
- Peringkat Tujuh : Natalia Kovaleva
- Peringkat Delapan : Nadia Capotosto
- Peringkat Sembilan : Tiana Flex
- Peringkat Sepuluh : Hunter Henderson
Women’s Figure

- Pemenang : Rhea Gayle ($50,000)
- Juara Dua : Lola Montez ($20,000)
- Juara Tiga : Jessica Reyes Padilla ($12,000)
- Peringkat Empat : Denise Zwinger Tynek ($7,000)
- Peringkat Lima : Nicole Zenobia Graham ($6,000)
- Peringkat Enam : Natalia Soltero
- Peringkat Tujuh : Lena Ramsteiner
- Peringkat Delapan : Ericka Morgan
- Peringkat Sembilan : Jennifer Zienert
- Peringkat Sepuluh : Missy Truscott
Women’s Fitness

- Pemenang : Michelle Fredua Mensah ($50,000)
- Juara Dua : Jaclyn Baker ($20,000)
- Juara Tiga : Taylor Learmont ($12,000)
- Peringkat Empat : Amber Steffen ($7,000)
- Peringkat Lima : Anna Fomina ($6,000)
- Peringkat Enam : Allison Kramer
- Peringkat Tujuh : Amy Hamilton
- Peringkat Delapan : Tamara Vahn
- Peringkat Sembilan : Andrea Glass
- Peringkat Sepuluh : Jenny Worth
Women’s Physique Olympia

- Pemenang : Natalia Abraham Coelho ($50,000)
- Juara Dua : Sarah Villegas ($20,000)
- Juara Tiga : Zama Benta ($12,000)
- Peringkat Empat : Brittany Herrera ($7,000)
- Peringkat Lima : Sheronica Henton ($6,000)
- Peringkat Enam : Barbara Menage
- Peringkat Tujuh : Nana Silva
- Peringkat Delapan : Meghan Morrison
- Peringkat Sembilan : Paula Ranta
- Peringkat Sepuluh : Evon Pennington
Women’s Wellness Olympia

- Pemenang : Eduarda Bezerra ($50,000)
- Juara Dua : Isabelle Nunes ($20,000)
- Juara Tiga : Elisa Alcantara ($12,000)
- Peringkat Empat : Rayane Fogal ($7,000)
- Peringkat Lima : Leonida Ciobu ($6,000)
- Peringkat Enam : Valquiria Lopes
- Peringkat Tujuh : Lisa Meiswinkel
- Peringkat Delapan : Camile Luz
- Peringkat Sembilan : Raeli Dias
- Peringkat Sepuluh : Daniele Mendonca
Women’s Bikini

- Pemenang : Maureen Blanquisco ($50,000)
- Juara Dua : Ashlyn Little ($20,000)
- Juara Tiga : Jasmine Gonzalez ($12,000)
- Peringkat Empat : Aimee Delgado ($7,000)
- Peringkat Lima : Ashley Kaltwasser ($6,000)
- Peringkat Enam : Lauralie Chapados
- Peringkat Tujuh : Ivanna Escandar
- Peringkat Delapan : Vania Auguste
- Peringkat Sembilan : Maria Acosta
- Peringkat Sepuluh : Ariana Brothers
Wheelchair Olympia

- Pemenang : James Berger
- Juara Dua : Kevin Secundino
- Juara Tiga : Rajesh John
- Peringkat Empat : Gorila Fabiano Josue
- Peringkat Lima : Gabriele Andriulli
- Peringkat Enam : Antonio Matkovic
- Peringkat Tujuh : Jason Metcalf
- Peringkat Delapan : Oscar Gonzalez Gil
- Peringkat Sembilan : Brayden Hofman
- Peringkat Sepuluh : Cosmo Trikes




